CFMoto 400NK Motor Cina dengan Rasa Eropa
Jika dilihat sekilas Anda pasti menduga bahwa CFMoto 400NK ini produksi eropa. Cita rasa desain motor eropa sangat kental pada motor ini. Motor khas eropa memiliki desain yang gahar dan agresif. Namun siapa sangka ternyata CFMoto 400NK adalah motor cina alias mocin. Lalu bagaimana soal spesifikasi mesinnya?
CFMoto 400NK menggunakan mesin DOHC 400.4cc 2 silinder inline denan Liquid cooled dan Bosch EFI. Mesin tersebut mampu memuntahkan tenaga sebesar 31,5KW atau sekitar 42HP dan torsi 35,4Nm. Motor ini dijual dalam du varian yaitu ABS dan non ABS. Di Australia harga motor ini sekitar $5,490 (54,9 jutaan rupiah) untuk non ABS dan ABS $5,990 (59,9 juta rupiah). Harga yang cukup menarik.
Lalu sebenarnya apa rahasia dibalik desain khas eropa yang ada pada motor ini. Ternyata desainer dibalik motor ini adalah Kisk yang juga mengerjakan KTM Duke series sejak 1990. Desainer Eropa ini ternyata disewa CFMoto untuk mengerjakan desain terbaru CFMoto 400. Jadi tidak heran jika sangat terasa aura eropa dan KTM Duke.
Spesifikasi CFMoto 400NK
ENGINE TYPE:
2-cylinder inline, 8-valve, Liquid cooled, DOHC, Bosch EFI
CAPACITY:
400.4cc
BORE & STROKE:
68.4mm x 54.5mm
COMPRESSION RATIO:
11.1:1
FUEL SYSTEM:
Bosch EFI
MAX. POWER OUTPUT:
31.5 kW / 9500 rpm(41hp)
MAX. TORQUE:
35.4 N.m / 7650 rpm
GEARBOX:
6-speed
CHASSIS
FRONT SUSPENSION:
Telescopic fork
REAR SUSPENSION:
Cantilever monoshock with adjustable rebound
BRAKES:
Front: Twin Disc 300mm / Rear: Single Disc 220mm
BRAKES: (ABS model)
Front: Twin Disc 300mm / Rear: Single Disc 240mm, with Continental ABS System
FRONT TYRES/RIMS:
120/70ZR17 / 3.5x17MT rim CST
REAR TYRES/RIMS:
160/60ZR17 / 4.5x17MT rim CST
SIZE / WEIGHT
LENGTH x WIDTH x HEIGHT:
2114mm x 757mm x 1100mm
WHEELBASE:
1415mm
SEAT HEIGHT:
795mm
MIN. GROUND CLEARANCE:
150mm
MIN. TURNING DIAMETER:
5.4m
FUEL CAPACITY:
17L
WEIGHT:
193kg dry
MAX. PAYLOAD CAPACITY:
150kg
2-cylinder inline, 8-valve, Liquid cooled, DOHC, Bosch EFI
CAPACITY:
400.4cc
BORE & STROKE:
68.4mm x 54.5mm
COMPRESSION RATIO:
11.1:1
FUEL SYSTEM:
Bosch EFI
MAX. POWER OUTPUT:
31.5 kW / 9500 rpm(41hp)
MAX. TORQUE:
35.4 N.m / 7650 rpm
GEARBOX:
6-speed
CHASSIS
FRONT SUSPENSION:
Telescopic fork
REAR SUSPENSION:
Cantilever monoshock with adjustable rebound
BRAKES:
Front: Twin Disc 300mm / Rear: Single Disc 220mm
BRAKES: (ABS model)
Front: Twin Disc 300mm / Rear: Single Disc 240mm, with Continental ABS System
FRONT TYRES/RIMS:
120/70ZR17 / 3.5x17MT rim CST
REAR TYRES/RIMS:
160/60ZR17 / 4.5x17MT rim CST
SIZE / WEIGHT
LENGTH x WIDTH x HEIGHT:
2114mm x 757mm x 1100mm
WHEELBASE:
1415mm
SEAT HEIGHT:
795mm
MIN. GROUND CLEARANCE:
150mm
MIN. TURNING DIAMETER:
5.4m
FUEL CAPACITY:
17L
WEIGHT:
193kg dry
MAX. PAYLOAD CAPACITY:
150kg
Meskipun merupakan produk cina, CFMoto 400 tetap memperhatikan kualitas produknya, bahkan hingga di ekspor ke beberapa negara. Jika motor ini di impor ke Indonesia apakah Anda berminat untuk memboyongnya? namun sayang hingga kini belum ada importir yang tertarik untuk memboyongnya ke tanah air.
CFMoto 400NK Motor Cina dengan Rasa Eropa
Reviewed by Alex
on
9/01/2016
Rating:
Tidak ada komentar: